Senin, 13 September 2010

Cara Mudah Membuat Slide Presentasi Powerpoint

Apakah Anda seorang manajer, dosen, entrepreneur, instruktur pelatihan, karyawan, mahasiswa, ataupun praktisi bisnis lainnya? Bila selama ini Anda cukup menguras banyak waktu dan energi untuk mencari dan mempersiapkan materi slide presentasi powerpoint untuk mendukung materi yang ingin disampaikan kepada audience Anda, kini ada satu solusi yang dapat Anda pertimbangkan. Raja Presentasi menyediakan berbagai macam dan cara mudah membuat slide presentasi powerpoint bermutu tinggi yang siap pakai.Tema yang diusung pun cukup bervariatif, mulai dari bidang management skills, leadership, manajemen pemasaran, strategi dan manajemen SDM.

Mengenai isi dari materi presentasi tersebut tidak perlu diragukan lagi. Setiap judul presentasi disajikan dengan desain yang menawan dan poin-poin pembelajaran yang sangat komprehensif. Tersedia dalam 3 seri yaitu Manajemen Pemasaran/Strategi, Management Skills dan Management SDM, Raja Presentasi menawarkan sekitar 30 judul presentasi yang berbeda.

Dengan mottonya “World Class Powerpoint Slides for Everyone” , Raja Presentasi benar-benar ingin membagikan pengetahuan bermanfaat yang ada dalam setiap materi presentasinya untuk sebanyak mungkin orang di Indonesia. Maka jangan heran kalau biaya yang harus Anda keluarkan untuk slide-slide presentasi tersebut cukup mengejutkan, hanya Rp. 5000,- per judul presentasi! Saya rasa harga tersebut tidak sebanding dengan tenaga dan waktu yang seharusnya Anda curahkan bila membuat sebuah slide presentasi powerpoint dari nol dan yang terpenting berkualitas tinggi.

Jadi? Alokasikan sedikit nominal untul slide-slide presentasi yang seharusnya Anda buat sendiri sehingga Anda dapat memfokuskan diri menyelesaikan pekerjaan Anda yang lain.

0 comments:

Posting Komentar

Bagi sobat-sobat silahkan comment disini, Insya Allah saya comment balik di blog anda.Blog ini Blog Do Follow,Trims atas kerja samanya