Selasa, 14 Desember 2010

Cara Buat Link Otomatis saat Artikel di Copy Paste

Plagiator bukan hal yang Asing bagi sobat pecinta Blog, Copy paste sudah tidak bisa dihindari lagi dan ini salah satu tradisi oknum blogger pemalas. Seandainya Copas Artikel memberikan Sumber pertama tentunya tidak membuat jengkel, namun apa dikata karena manusia tidak ada yang sempurna. Jadi untuk membuat Plagiator kecapaian sebaiknya kita memberikan Link Rahasia lagsung pada Artikel kita, sebagai Contoh Silahkan sobat COPAS artikel Blog ini yang mana saja maka secara otomatis Sumber artikel...