Kamis, 13 Oktober 2011

FileMinimizer Picture 3.0 Software Kompresasi Gambar

FileMinimizer Picture adalah Software Kompresasi Gambar untuk para Penggila jejaringan sosial seperti Facebook, Twitter, Google Plus yang suka upload-upload foto. Loh kok Penggila Jejaringan sosial sih ? tapi yang pasti bukan gila beneran hehe. Maksudnya software ini sangat bagus untuk kompresasi gambar sampai gambarnya berukuran kecil, Nah jadinya untuk mengupload gambarnya menjadi lebih cepat. Kalau mau tau, software ini dapat mengkompres sampai 98% dari ukuran biasanya, percaya atau tidak saya...